Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2018

Program Menentukan Hari Menggunakan If Dan Switch Case dan

Gambar
Assalamualaikum WR WB Pada postingan akan kali ini saya akan membahas program untuk menentukan kode hari dan menentukan kelulusan seseorang. 1. Program Menentukan Hari If Program ini akan menentukan hari berdasarkan kode yang user input,yang nanti akan dieksekusi oleh program.contohnya user menginput angka 7 maka program akan mengoutput hari senin. Berikut codingan programnya: Jadi apabila user menginput kode dari 1 - 7  maka program akan mengoutput dari hari minggu - hari senin.Berikut rincianya: -Kode 1 = Hari Minggu -Kode 2 = Hari Senin -Kode 3 = Hari Selasa -Kode 4 = Hari Rabu -Kode 5 = Hari Kamis -Kode 6 = Hari Jumat -Kode 7 = Hari  Sabtu  Berikut hasil programnya: 2. Program Menentukan Hari Switch Case Program ini sama seperti program di atas akan tetapi kali ini menguunakan switch case,Apa itu switch case? Switch-case merupakan pernyataan yang dirancangan khusus untuk menangani pengambilan keputusan yang melibatkan sejumlah atau banyak alternatif

Program Menentukan Bilangan Terbesar Dan Terkecil,Ganjil Genap Dan Menentukan Berat Badan Ideal

Gambar
Assalamualaikum WR WB Pada kesempatan kali ini saya akan memposting program codingan tentang menentukan nilai terbesar,nilai terkecil,nilai ganjil genap,dan berat badan ideal 1. Program Nilai Terbesar Program ini digunakan untuk menentukan nilai terbesar dari nilai yang  diinputkan oleh user Berikut codingan programnya: Saat user menginput nilai a,b, dan c maka program akan mengecek apakah a lebih besar dari b dan c jika benar maka a lebih besar dan program akan mengoutputkan bahwa a adalah bilangan yang paling besar,begitu pula dengan b dan c.  Berikut hasil programnya: 2.Program Nilai Terkecil     Program ini digunakan untuk menentukan nilai terbesar dari nilai yang  diinputkan oleh user Berikut codingan programnya: Sama seperti program sebelumnya, perbedaanya hanya jika program sebelumnya mencari nilai terbesar maka kali ini program akan mencari nilai terkecil,saat user menginput nilai a,b, dan c maka program akan mengecek apakah a lebih kecil dari b da

Program Untuk Menukar Bilangan Part1 Dan Part2,Menghitung Waktu Cakap, Menentukan Bilangan Positif / Negatif Menggunakan Looping

Gambar
Assalamualaikum WR WB        Pada kesempatan kali ini saya akan memposting codingan untuk menentukan bilangan positif negatif,menentukan waktu cakap,dan tukar variabel dengan dan tanpa variabel bantu. Kita langsung ke materi! 1. Program menukar bilangan part        Program ini akan menukar menukar isi bilangan dari suatu variabel ke variabel lain dengan bantuan tiga variabel yaitu dengan variabel x,y dan z.Berikut codingan programnya: Logika dari program tersebut adalah misal jika user menginput nilai ke- 1 yaitu 5 dan nilai ke- 2 yaitu 8. Maka program harus menukarkan kedua nilai tersebut dengan bantuan variabel sehingga nilai ke- 1 menjadi 5dan nilai ke- 2 menjadi 8. Berikut hasil codinganya: 2. Program menukar bilangan part 2       Program ini hampir sama dengan program yang sebelumnya,tapi program kali ini mempunyai sedikit perbedaan yaitu tidak memakai variabel bantu. Berikut codingan programnya: Kita bisa menggunakan rumus :   x= x + y   y= x - y

Codingan untuk menghitung Gaji,Diskon,Lama Proyek dan Nilai Absolut

Gambar
Assalamualaikum WR WB Pada kesempatan ini saya akan memposting codingan untuk menghitung Gaji,Diskon,Lama Proyek dan Nilai Absolut.Ayo kita langsung ke materi! Algoritma Gaji       Codingan ini berfungsi untuk mengitung gaji pokok,gaji bersih,tunjangan,dan pajak karyawan       Berikut codingan nya:  Langkah langkahnya: Pertama deklarasikan nama dan pilihan dengan string Lalu beri inputan nama dan gaji karyawan Lalu tunjangan=gaji pokok dikali 0,2 (sesuai dengan soal) Lalu pajak=gaji pokok dikali 0,15 (sesuai dengan soal) Lalu gaji bersih=gaji pokok + tunjangan - pajak Kemudian looping menggunakanif elseuntuk mengulang operasi lagi.  Dan ini hasil codinganya:  2. Hitung Diskon  Codingan ini digunakan untuk menghitung diskon jika total pembelian lebih dari Rp 100.000     dengan diskon sebesar 5%,dan tidak ada diskon jika total pembelian kurang dari Rp100.000.        Berikut  ini codinganya:  Langkah langkahnya:  Pertama deklarasikan diskon